get app
inews
Aa Text
Read Next : Berikut Hasil Semifinal Wilayah NBA 2022-2023

Berikut Deretan Bangunan Tertua di Indonesia

Senin, 10 Oktober 2022 | 18:46 WIB
header img
Gedung sate yang terletak di Bandung Wetan, Kota Bandung, Yang kini menjadi pusat pemerintahan Provinsi Jawa Barat ini telah Sejak masa Pemerintahan Hindia Belanda. (Foto : iNews Jabar/ Reza Rizki Saputra)

2. Kota Tua
Dikenal dengan sebutan Old Batavia atau Batavia lama, Kota Tua menjadi bangunan paling tua dan bersejarah yang ada di Indonesia. Memiliki luas 1,3 kilometer di tengah antara Jakarta Utara dan Jakarta Barat.

Kota Tua menjadi bangunan bersejarah karena mengalami beberapa peristiwa seperti perebutan oleh Pangeran Fatahillah kepada Sunda Kelapa dan menjadi pusat penguasaan VOC yang menjadikan Kota Tua sebagai destinasi wisata menarik untuk dikunjungi.

Pada 1972, Gubernur Jakarta, Ali Sadikin mengeluarkan dekrit yang resmi menjadikan Kota Tua sebagai situs warisan. Keputusan itu ditujukan untuk melindungi sejarah arsitektur kota yang tersisa di sana. 

3. Masjid Istiqlal
Masjid terbesar di Asia Tenggara yang merupakan hasil perundingan beberapa tokoh agama Islam pada 1944 di Rumah Presiden Soekarno yang berada di Pegangsaan Timur No. 56 yang sekarang menjadi Jalan proklamasi, Jakarta.

Pada awalnya musyawarah tersebut gagal karena penjajahan Jepang masih berkuasa. Pada 1950-an berniat untuk membangun tempat ibadah agama Islam di pusat Kota Jakarta, kemudian di inisiatifkan kembali oleh Menteri Agama (Menag) saat itu Wahid Hasyim dan Anwar Tjokroaminoto.  

Masjid ini diresmikan penggunaannya oleh Presiden Soeharto pada 22 Februari 1978 ditandai dengan prasasti yang dipasang di area tangga pintu As-Salam. Biaya pembangunan diperoleh terutama dari APBN sebesar Rp7.000.000.000.

Editor : Boby

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut