Lebih dari 4 Tahun Buron Akhirnya KPK Tangkap Izil Azhar, 4 Tersangka Masih Buron

Arie Dwi Satrio/Boby
Dengan ditangkapnya Izil Azhar, kini tersisa 4 tersangka KPK yang masih buron. (Ilustrasi/Okezone)

JAKARTA, iNewsKarawang.id - Lebih dari 4 tahun buron Izil Azhar alias Ayah Merin akhirnya ditangkap 

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di daerah Banda Aceh, Selasa, 24 Januari 2024.

Tersangka yang diduga turut menerima gratifikasi bersama-sama dengan mantan Gubernur Aceh, Irwandi Yusuf.

"Penangkapan terhadap Izil Azhar merupakan komitmen lembaga antirasuah dalam memburu para buronan. Hingga saat ini KPK telah menangkap 17 dari total 21 buronan. Tersisa empat buronan KPK yang saat ini masih dalam pencarian, "ungkap Ketua KPK, Firli Bahuri melalui pesan singkatnya, Jumat (27/1/2023).

Firli menjelaskan, dengan penangkapan itu, DPO yang telah berhasil ditangkap ataupun menyerahkan diri ke KPK berjumlah 17 dari total 21 orang yang telah dimasukkan dalam DPO, sejak berdirinya KPK.

Editor : Boby

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network