Hati-hati, 5 Makanan ini Dapat Sebabkan BAB Berdarah

Muhammad Sukardi , Okezone
Makanan pedas. (Foto: Okezone)

JAKARTA, iNewsKarawang.id - Pernahkan Anda mengalami BAB berdarah? hal ini tidak boleh dianggap sepele jika terjadi secara berulang. Anda harus segera mencari pertolongan medis / pergi ke dokter untuk memeriksakan hal tersebut.

BAB berdarah salah satunya bisa disebakan karena mengonsumsi makanan tertentu. Lantas, kenapa konsumsi makanan tertentu bisa sebabkan BAB berdarah?

Pada beberapa orang, makanan tertentu dapat mengiritasi lapisan usus yang dapat menyebabkan BAB berdarah. Pada kasus lain, BAB berdarah bisa menjadi tanda kondisi kesehatan serius seperti kanker.

Nah, di artikel ini MNC Portal coba merangkum 5 makanan penyebab BAB berdarah. Dilansir dari berbagai sumber, Rabu (26/10/2022), berikut ulasannya:

1. Makanan pedas

Makanan pedas, makanan manis, berminyak, atau alkohol dapat memicu masalah IBD atau penyakit inflamasi usus. Penyakit ini mengakibatkan darah muncul di feses.

Editor : Boby

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network