get app
inews
Aa Read Next : Berikut Hasil Semifinal Wilayah NBA 2022-2023

Berikut Deretan Negara yang Masih Menerapkan Sistem Kerajaan

Jum'at, 07 Oktober 2022 | 15:08 WIB
header img
Negara di Asia Tenggara berbentuk Kerajaan. (Foto : Element Envato)

JAKARTA, iNewsKarawang.id - Bukan hanya ada di Eropa saja negara yang masih berbentuk monarki. Namun, di Asia Tenggara pun masih ada beberapa negara yang menerapkan sistem monarki.

Terlepas dari hal tersebut, pada sistem monarki konstitusional, raja hanya berfungsi sebagai kepala negara. Sementara kepala pemerintahannya dipegang oleh perdana menteri. 

Sedangkan dalam monarki absolut, raja berkuasa penuh dan memiliki kekuasaan tak terbatas, baik sebagai kepala negara maupun kepala pemerintahan. Sistem tersebut memungkinkan kekuasaan Sang Raja, Ratu, Kaisar, atau Sultan berlangsung sepanjang hayat. Kemudian akan digantikan oleh putra mahkota yang juga berasal dari keluarga kerajaan.

Berikut adalah negara di Asia Tenggara berbentuk kerajaan yang masih bertahan sampai sekarang.

1. Thailand

Thailand juga merupakan negara yang menganut sistem pemerintahan monarki konstitusional. Thailand dipimpin oleh seorang raja sebagai kepala negara dan perdana menteri sebagai kepala pemerintahan. 

Editor : Boby

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut