KARAWANG, iNews.id - Dalam waktu kurang dari seminggu, harga cabai merah di Karawang melonjak tajam. Dari awalnya Rp85 ribu per kilogram menjadi Rp100 ribu per kilogram, Senin (13/6).
Harga cabai rawit merah pada Kamis (9/6) menginjak Rp85.467 per kilogram. Pada Senin (13/6) hari ini, harga melonjak sampai menyentuh Rp100 ribu per kilogram.
Kabid Perdagangan pada Disperindag (Dinas Perindustrian dan Perdagangan) Karawang, Gery S. Samrodi mengatakan penyebab naiknya harga cabai rawit disebabkan oleh menurunnya pasokan dari petani.
Editor : Faizol Yuhri
Artikel Terkait