Akibat Ledakan Tambang Batu Bara Sawahlunto, 6 Pekerja Tewas dan 4 Hilang

Rus Akbar , Okezone
Tangkapan layar media sosial

SAWAHLUNTO, iNewsKarawang.id - Enam korbam tewas, sementara dua luka-luka berhasil di evakuasi tim gabungan pencari korban ledakan tambang batu bara, di kawasan PT. NAL Palampahan, Kecamatan Talawi, Kota Sawahlunto, Sumatera Barat. Namun empat lainnya masih dicari.

"Korban meninggal akibat ledakan tersebut sebanyak enam orang, dua orang selamat dan mengalami luka-luka sedangkan empat orang lagi sedang dicari dalam lubang tambang,"ungkap

Kepala Seksi Operasi (Kasi Ops) Kantor SAR Padang, Octavianto mengatakan, " ujarnya, Jumat (9/12/2022).

Sementara Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Sumbar, Herry Martinus belum bisa memberikan tanggapan karena pihaknya masih melakukan pemeriksaan di lapangan oleh tim dari Kementerian ESDM.

"Kita masih menunggu hasil pemeriksaan di lapangan, belum tahu kita penyebab pastinya," pungkasnya.

Editor : Boby

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network