80,6% Publik Puas Kinerja Jokowi Tangani Pandemi Covid-19. Ini Hasil Survei LSJ

Tim Okezone
Presiden Jokowi. (Foto: Okezone)

Sementara itu, sebanyak 69,1% responden percaya dengan efektivitas vaksin Covid-19. Sebanyak 24,8% ragu-ragu, tidak percaya 4,1 dan tidak tahu 2%.

Terkait dengan pemerintahan Jokowi secara keseluruhan, sebanyak 62,7% responden menyatakan puas. Sementara 30,3% responden tidak puas dan 7% tidak tahu.

"Data berikut menunjukkan tingkat kepuasan publik terhadap kinerja pemerintahan Jokowi sebesar 62,7%," ujar Fetra.

Sementara itu, survei dilaksanakan pada 28 Mei-6 Juni 2022 di seluruh provinsi. Jumlah sampel sebesar 1.450 responden yang diperoleh menggunakan teknik multistage random sampling dengan margin of errof 2,57 persen

Editor : Boby

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network