Setelah Lolos Tes Seleksi, Dikabarkan Ratusan CPNS Undurkan Diri.

Tim Okezone
Gaji PNS. (Foto: Okezone)

Setelah berhasil lolos tes seleksi penerimaan tahun 2021, dikabarkan ratusan CPNS  mengundurkan diri. Padahal banyak sekali CPNS yang tak lolos tes dan ingin merebutkan kursi sejumlah lembaga/instansi.

Diketahui, setelah dinyatakan lulus tes seleksi penerimaan tahun 2021, BKN mencatat sebanyak 105 CPNS mengundurkan diri.

Kementerian Perhubungan sebagai instansi dengan jumlah yang mengundurkan diri paling banyak mencapai 11 orang.

Dirangkum Okezone, Senin (30/5/2022), berikut ini rincian gaji PNS:

GOLONGAN I

la: Rp1.560.800 - Rp2.335.800

lb: Rp1.704.500 - Rp2.472.900

Ic: Rp1.776.600- Rp2.577.500

Id: Rp1.851,800 - Rp2.686.500

GOLONGAN II

lla: Rp2.022.200 - Rp3.373.600

llb: Rp2.208.400 - Rp3.516.300

llc: Rp2.301.800 - Rp3.665.000

Ild: Rp2.399.200 - Rp3.820.000

GOLONGAN III

Illa: Rp2.579.400 - Rp4.236.400

Illb: Rp2.688.500 - Rp4.415.600

Illc: Rp2.802.300 - Rp4.602.400

Illd: Rp2.920.800 - Rp4.797.000

GOLONGAN IV

IVa: Rp3.044.300 - Rp5.000.000

IVb: Rp3.173.100 - Rp5.211.500

IVc: Rp3.307.300 - Rp5.431.900

IVd: Rp3.447.200 - Rp5.661.700

IVe: Rp3.593.100 - Rp5.901.200

Editor : Boby

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network