Dubes AS untuk RI: Otoritas Lokal Tengah Lakukan Investigasi Mendalam Soal Penembakan WNI di Texas

Binti Mufarida , Sindonews
Duta Besar AS untuk RI Sung Kim saat memberikan pernyataan di istana Wapres. (Foto : MPI)

Sementara itu, korban lainnya berusia 41 tahun yang tengah menyewa rumah tak jauh dari lokasi mendapat perawatan di ruang darurat rumah sakit setempat.

Polisi setempat ini telah menangkap dua orang terduga pelaku di jalan bebas hambatan 151 dan Acme Road. Keduanya diketahui masih remaja berusia 14 dan 15 tahun.

Polisi mengejar keduanya setelah mengetahui adanya penembakan dengan senjata otomatis di sekitar kawasan Bexar County dan melihat sebuah mobil sedan putih langsung meninggalkan lokasi. Pengejaran juga dibantu dengan helikopter.

Kini kedua pelaku ditahan di Bexar County Juvenile Detention Center. Keduanya dijerat dengan tuduhan pembunuhan dan penyerangan berat dengan ancaman hukuman mati atau hukuman seumur hidup.

Editor : Boby

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network