JAKARTA, iNewsKarawang.id - Doa keluar rumah dan masuk rumah bisa diamalkan setiap umat Muslim. Ada doa keluar rumah yang shahih yang bisa dibaca.
Melansir buku 'Ada Apa dengan Doa Kita' karya Wawan Shofwan Shalehudin, berdasarkan hadist riwayat Abu Daud dan Tirmidzi Rasulullah SAW membaca doa keluar rumah singkat seperti di bawah ini
Doa Keluar Rumah Bagaimana?
Latin: Bismillahi Tawakkaltu 'Alallahi :a Haula Walaa Quwwata Illa Billah
Artinya: Dengan menyebut nama ALlah, aku bertawakal kepada Allah, tiada daya dan kekuatan kecuali dengan pertolongan Allah
Rasulullah juga bersabda siapapun yang membaca doa keluar rumah latin dan artinya di atas, maka malaikat akan mendoakan 'Mudah-mudahan diberi kecukupan kebutuhannya, terpelihara dari bahaya (musuhnya) dan dijauhkan dari godaan setan.
Jangan lupa amalkan adab doa keluar rumah
Editor : Boby