Wilayah Utara Jatim Diguncang  Gempa Berkekuatan M 6,5 

Emanuel Yuswantoro/Boby
Gempa bumi menggetarkan Malang Raya, Jumat (14/4/2023). Foto/BMKG

MALANG,iNewskarawang.id - Wilayah  Jawa Timur diguncang gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,5 pada Jumat (14/4/2023) sekitar pukul 16.55 WIB.

Menurut BMKG,getaran gempa sangat kuat dirasakan di wilayah Malang Raya. Pusat gempa bumi berada di koordinat 6,2 Lintang Selatan, dan 111,93 Bujur Timur. Titik pusat gempa berjarak 70 km barat laut Kabupaten Tuban, Jawa Timur, dengan kedalaman 632 Km. Belum ada laporan kerusakan akibat gempa bumi tersebut. 
 
BMKG mengimbau masyarakat untuk waspada, dan menjauhi benda-benda yang mudah roboh, untuk menghindari jatuhnya korban jiwa.



Editor : Boby

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network