Geger ! Bayi Laki-laki Terlahir Tanpa Penis

Putra Syah Norens , Okezone
Ilustrasi bayi baru lahir. (Foto: Freepik)

JAKARTA, iNewsKarawang.id - Warga masyarakat Iran digegerkan bayi laki-laki yang baru lahir  tanpa penis.

Menurut  dunia medis, diperkirakan hanya terjadi pada satu dari 30 juta kelahiran dan kurang dari 100 kasus yang didokumentasikan dalam literatur medis. Sebab bayi lahir tanpa penis disebut kondisi sangat langka. 

Akibat dari kondisi tanpa penis, bayi laki-laki ini terpaksa buang air kecil melalui anusnya, dilansir dariDailymail, Rabu (19/10/2022).

Namun secara medis kondisi bayi disebut dengan Aphalia atau interseks, yakni ketika alat kelamin tidak berkembang secara normal di dalam rahim selama bulan-bulan pertama masa kehamilan. 

Bocah laki-laki itu berusia 14 bulan saat kasusnya dipublikasikan di sebuah jurnal Radiology Case Reports diketahui masih memiliki skrotum yang utuh dan dua buah zakar.

Petugas medis yang melaporkan kasus tersebut mengatakan, anak laki-laki itu lahir secara normal dalam 'keadaan umum yang baik'. Terlebih, sang ibu melaporkan tidak ada masalah berarti yang terjadi selama kehamilannya.

Editor : Boby

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network