Bek Keturunan Indonesia yang Main di Liga 1 Belanda Segera Dinaturalisasi, akan Gabung Bali United
Bek keturunan Indonesia yang main di Liga 1 Belanda, Keziah Veendorp, segera dinaturalisasi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) dan membela Timnas Indonesia?